Sabtu, 21 September 2013

Pada Hari Kamis Tanggal 19 September 2013 Bandar Udara Muara bungo mendapat tambahan kendaraan Operasional PKP-PK ( Pertolongan Kecelakaan Penerbangan dan Pemadam Kebakaran ).
kendaraan tersebut berkapasitas 2400Liter air dan 400Liter Foam, dan dilengkapi peralatan penunjang lain nya,sehingga dapat memaksimalkan kinerja operasional PKP-PK Bandar Udara Muara Bungo.


Untuk operasionalnya sendiri, Bandar Udara Muara Bungo sudah memiliki Staff Operasional sendiri yang sudah di didik di STPI ( Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia ) http://stpicurug.ac.id/ .
Dan akan di jadwalkan mengikuti pelatihan kembali dalam pengoperasian kendaraan ini dalam waktu dekat.

Senin, 02 September 2013

BANDAR UDARA MUARA BUNGO AKAN MEMILIKI X-RAY DAN WALK THROUGH DI TAHUN 2013

Dalam waktu dekat ini, kepala Bandar Udara Muara Bungo mengatakan, bahwa peralatan untuk keamanan penerbangan akan tiba di Bandar udara Muara bungo, yakni X-RAY dan WALK THROUGH.

Gambar untuk X-RAY :

Alat ini berfungsi untuk mengecek semua bagasi penumpang, sampai hal yang terkecil akan terlihat di layar monitor X-RAY.

Gambar untuk WALK THROUGH :

Alat ini berfungsi untuk men Scanner tubuh para penumpang yang akan berangkat menggunakan pesawat terbang.